Prestasi KSN-K Tak Terbendung
1 min read
Seperti tahun-tahun sebelumnya, hasil KSN-K SMAN 1 Probolinggo masih menjadi leader di wilayah Probolinggo. Dari 18 medali KSK-K, 10 medali berhasil di miliki SMAN 1 Probolinggo. Tahun ini SMAN 1 Probolinggo memperoleh hasil meningkat dari tahun sebelumnya.
- Astronomi :
Lintang Arian S (SMASA)
Hanifah (SMADA) - Biologi :
Timothy (SMA Materdei)
Syahrani (SMAPA)
Ahmad Abrory (MAN 1)
Jasmine (SMASA) - Ekonomi :
Aldo S (SMASA) - Fisika :
Nur Aini (MAN 2) - Geografi :
Aldi S (SMASA)
Sabrina (SMASA) - TIK
M. Habibur R (SMASA)
Arief I (SMASA) - Kebumian :
Alvin (SMASA)
Novan (SMAPA) - Kimia :
Intan (MAN 1) - Matematika :
Desy (SMA MATERDEI)
Fabian (SMASA)